Wishful Wednesday (8)

Hari Rabu ini mau membahas wishlist yang tercetus saat membaca blog Melisa di post Character Thursday yang ini.

Judulnya saja sudah membuat penasaran, covernya juga cantik, dan isinya tak kalah menarik.

January 1946: London is emerging from the shadow of the Second World War, and writer Juliet Ashton is looking for her next book subject. Who could imagine that she would find it in a letter from a man she’s never met, a native of the island of Guernsey, who has come across her name written inside a book by Charles Lamb.

As Juliet and her new correspondent exchange letters, Juliet is drawn into the world of this man and his friends and what a wonderfully eccentric world it is. The Guernsey Literary and Potato Peel Pie Society–born as a spur-of-the-moment alibi when its members were discovered breaking curfew by the Germans occupying their island–boasts a charming, funny, deeply human cast of characters, from pig farmers to phrenologists, literature lovers all.

Juliet begins a remarkable correspondence with the society’s members, learning about their island, their taste in books, and the impact the recent German occupation has had on their lives. Captivated by their stories, she sets sail for Guernsey, and what she finds will change her forever.

Written with warmth and humor as a series of letters, this novel is a celebration of the written word in all its guises, and of finding connection in the most surprising ways.

(Sinopsis dari sini)

Tapi seperti sudah saya katakan di atas bahwa karakter utamanya, Juliet Ashton, yang pertama kali menimbulkan rasa penasaran tentang buku ini.

Yuk, bagi wishlist-mu di Wishful Wednesday, caranya:

  1. Silakan follow blog Books To Share – atau tambahkan di blogroll/link blogmu =)
  2. Buat posting mengenai buku-buku (boleh lebih dari 1) yang jadi inceran kalian minggu ini, mulai dari yang bakal segera dibeli, sampai yang paling mustahil dan hanya sebatas mimpi. Oya, sertakan juga alasan kenapa buku itu masuk dalam wishlist kalian ya!
  3. Tinggalkan link postingan Wishful Wednesday kalian di Mr. Linky (klik saja tombol Mr. Linky di bagian bawah post Books to Share). Kalau mau, silakan tambahkan button Wishful Wednesday di posting kalian.
  4. Mari saling berkunjung ke sesama blogger yang sudah ikut share wishlistnya di hari Rabu =)

9 responses to “Wishful Wednesday (8)

  1. suka covernya.. laut.. dan siluet orangnya itu bikin romantis dan mistis *eh

  2. pengen baca jg buku ini…
    aku specifically tertarik ama settingnya yg gak biasa, pulau Guernsey di selat inggris itu 🙂
    moga cepat tercapai wishlistnya ya 🙂

  3. astridfelicialim

    aku juga pengeeeen buku ini =) dulu pertama baca reviewnya di blog ferina, sampe sekarang masih belum kesampean, huuu…semoga segera tercapai untukmu!

  4. Pingback: Wishful Wednesday (15) « Bacaan B.Zee

  5. Pingback: Wishful Wednesday (23) Anniversary Giveaway | Bacaan B.Zee

  6. Pingback: Wishful Wednesday (28) | Bacaan B.Zee

Leave a comment